Rusli Abdullah's Blog

-thinking-reading-writing-sketching-traveling-


Opinion

  • Final Destination of Village Fund Policy

    Final Destination of Village Fund Policy

    Village development in Indonesia is still not directed to support industrialisation and urbanisation. The main narrative is that there is village economic development. Suppose the direction of village funds only refers to the development of village potential, at a certain point. In that case, it is very likely to result in a decrease in benefits Continue reading

  • Harmony or Headaches? Navigating Potential Conflict Between Village Cooperatives and Village-Owned Enterprises

    Harmony or Headaches? Navigating Potential Conflict Between Village Cooperatives and Village-Owned Enterprises

    The article was originally published in the Bahasa Indonesia version at Bisnis Indonesia. July 1, 2025 Rusli Abdullah Village cooperatives amidst existing Village-Owned Enterprises (BUMDES) should not create conflict if appropriate mitigation is obtained from the central government and village governments. On the contrary, proper management between the two entities can maximise village economic management. Continue reading

  • BRICS, Cuci Gudang Tiongkok dan Trump

    BRICS, Cuci Gudang Tiongkok dan Trump

    Bergabungnya Indonesia di BRICS memberikan peluang bagi Indonesia untuk memperluas akses pasar. Akses pasar bisa didapat lebih mudah ke negara-negara BRICS apabila Indonesia bisa mempercepat perjanjian perdagangan antar anggotanya.  Potensi pasar BRICS besar. Hingga Januari  2025, BRICS+ yang terdiri dari 10 anggota dan 9 partner menyumbang 54,6 persen populasi dunia dan 42,2 persen PDB (purchasing Continue reading

  • Setelah Batal PPN 12 Persen

    Setelah Batal PPN 12 Persen

    Polemik PPN 12 persen harus menjadi momentum mengoptimalkan pengelolaan keuangan negara. Momentum ini sejalan dengan potensi pajak yang belum tergali. Optimasi pengelolaan keuangan negara ini tidak hanya kerja otoritas fiskal, tapi juga moneter dan kementerian/lembaga/badan teknis lainnya. Selain itu, penggalian potensi dari sisi makro dan mikro secara bersamaan akan meningkatkan daya lecut penerimaan negara. Pembatalan PPn 12 Continue reading

  • Bang Faisal yang saya kenal

    Allahumaghfirlahu warhamhu waafihi wa’fuanhu Semoga Alloh ‘Azza wa Jalla mengampuni Bang Faisal, merahmatinya, dan melapangkan kuburnya. Saya mengenal Bang Faisal dari tulisan-tulisan beliau. Pertama dari Buku Perekonomian Indonesia yang beliau tulis. Buku ini menjadi salah satu referensi mata kuliah Perekonomian Indonesia ketika saya mengenyam bangku kuliah S1 di FEB Undip Semarang. Kedua, dari tulisan-tulisan beliau Continue reading

About Me

Lahir di Kebumen, Jawa Tengah pada 16 Januari 1985. Menyelesaikan pendidikan S 1 nya di Jurusan Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan, FEB UNDIP Semarang (2008) dan Magister Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan di Universitas yang sama (2011-2013). Merintis karir sebagai peneliti diawali menjadi Asisten Peneliti di Laboratorium Studi Kebijakan Ekonomi (LSKE) FEB UNDIP pada 2006. Setelah lulus Sarjana pernah menjadi wartawan ekonomi Suara Merdeka dan bergabung dengan Institute for Economics Research and Social Studies (interess) Semarang 2009-2014, dan Pusat Kajian Pembangunan, LPPM Universitas Diponegoro tahun 2011-2013. Sejak April 2014-sekarang bergabung dengan INDEF. Email : rusli.abdulah@indef.or.id, Twitter : @rabdulah

Newsletter