rabdulah
-
Bagian 2 – Patehan : Pengalaman Mengikuti Global Future Fellows (GFF) 2023: Achieving Food Security Amid Global Tensions
Siapa suka minum teh ? Tradisi minum teh sudah menyebar ke hampir semua lapisan masyarakat di Indonesia. Mulai dari kota hingga desa, mulai dari hotel bintang 7 hingga pinggir sawah. Teh juga sudah menjelma keberagaman produk turunan mulai dari teh tubruk yang diseduh oleh para sinoman ketika menyajikan teh hangat kepada para tamu undangan sebuah… Continue reading
-
Pengalaman Mengikuti Global Future Fellows (GFF) 2023: Achieving Food Security Amid Global Tensions
Bulan Mei ini salah satunya diisi dengan kegiatan Global Future Fellows 2023 by Pijar Foundation. Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 21 – 25 Mei 2023 di Yogyakarta. Tema utama yang diangkat adalah Achieving Food Security Amid Global Tensions. Tema ini align dengan minat riset saya yang saat ini menjadi peneliti di INDEF – Center Food,… Continue reading
-
Mengawal Ekonomi Kurban
Artikel telah dipublikasikan di Rubrik Opini Harian Republika, 2 Juli 2022. Setelah dua tahun pandemi, aktivitas kurban kembali bergeliat seiring menurunnya grafik kasus pandemi. Mobilitas dilonggarkan, grafik aktivitas ekonomi berangsur pulih yang berdampak pada pulihnya kondisi ekonomi masyarakat. Ini kebahagiaan tersendiri bagi umat Islam, terutama peternak dan pedagang ternak hewan kurban. Setelah “puasa” dua tahun,… Continue reading
-
Celah Ketimpangan Vaksin Gotong Royong
Artikel dimuat di kompas.id 31 Mei 2021 Sudah ada 22.000 lebih perusahaan mendaftar vaksin gotong royong. Namun, kemampuan keuangan dan lokasi perusahaan dapat menimbulkan ketimpangan akses terhadap vaksin ini. Bagai oase di padang gersang, keberadaan vaksin gotong royong yang digagas dunia usaha mengurangi letih pemerintah dalam mewujudkan kekebalan kelompok. Vaksin gotong-royong memungkinkan percepatan pertambahan laju… Continue reading
-
Pemerintah Disarankan Buat Peta Transisi Minyak Goreng Wajib Kemasan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Ekonom dari Institute for Development of Economics and Finance (Indef) Rusli Abdullah menyarankan pemerintah agar membuat peta transisi menuju minyak goreng wajib kemasan. Hal itu agar para produsen minyak goreng curah dapat lebih siap untuk menerapkan wajib kemasan. “Larangan minyak goreng curah dan mewajibkan kemasan jangan sampai batal, harus ada sebuah peta jalan transisi ke arah sana.… Continue reading
-
BPS: Inflasi 2021 Mencapai 1,87 Persen
03/01/2022 Badan Pusat Statistik (BPS) melaporkan, inflasi di Tanah Air sepanjang 2021 mencapai 1,87 persen. Jayapura tercatat sebagai wilayah yang mengalami inflasi tertinggi, yakni sebesar 1,91 persen. JAKARTA (VOA) — Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Margo Yuwono mengatakan 88 dari 90 kota yang disurvei lembaganya mengalami inflasi. BPS mencatat besaran inflasi sepanjang 2021 mencapai 1,87 persen… Continue reading
-
Kemiskinan di Desa Melonjak, Ekonom: Dampak Deurbanisasi
Diambil dari laman Republika : Kemiskinan di Desa Melonjak, Ekonom: Dampak Deurbanisasi | Republika Online, 16 Februari 2021 Ekonom Institute for Development of Economics and Finance, Rusli Abdullah menuturkan, melonjaknya angka kemiskinan di desa merupakan dampak dari deurbanisasi yang terjadi selama pandemi Covid-19. Sementara warga kota kembali ke desa, lapangan pekerjaan yang tersedia di perdesaan tidak mampu menampung. “Lapangan… Continue reading
-
Behind several ASEAN nations’ imposition of duties on various Indonesian intermediary products
JAKARTA, INDONESIA — At least 14 countries — four of them ASEAN member countries — have imposed 37 import duties on Indonesia’s products, according to the nation’s Ministry of Trade. Indonesia’s neighbour Malaysia imposes anti-dumping import duty (BMAD) on polyethene terephthalate (PT), cold-rolled stainless steel, as well as a safeguard duty (BMTP) on the ceramic floor… Continue reading
-
Will COVID-19 vaccines help Asia’s economy recover?
View Posts JAKARTA, INDONESIA — Countries around the world are busy buying COVID-19 vaccines, giving rise to the hope that the pandemic will end and that the economy will recover in the aftermath of the global health crisis that has infected over 17 million people and dented many business sectors. The International Monetary Fund (IMF)… Continue reading
-
Harga pangan dunia tertinggi sejak 2014, Indonesia perlu waspada
Harga pangan di pasar global secara perlahan tapi pasti terus menanjak naik akibat pertumbuhan permintaan tak diikuti kenaikan pasokan. Harga pangan saat ini, bahkan merupakan yang tertinggi sejak 2014. Sejumlah kalangan meminta pemerintah menyiapkan langkah khusus agar kenaikan harga itu tidak berdampak pada Indonesia. Menurut Peneliti Center of Food, Energy, and Sustainable Development Institute for… Continue reading
About Me
Lahir di Kebumen, Jawa Tengah pada 16 Januari 1985. Menyelesaikan pendidikan S 1 nya di Jurusan Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan, FEB UNDIP Semarang (2008) dan Magister Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan di Universitas yang sama (2011-2013). Merintis karir sebagai peneliti diawali menjadi Asisten Peneliti di Laboratorium Studi Kebijakan Ekonomi (LSKE) FEB UNDIP pada 2006. Setelah lulus Sarjana pernah menjadi wartawan ekonomi Suara Merdeka dan bergabung dengan Institute for Economics Research and Social Studies (interess) Semarang 2009-2014, dan Pusat Kajian Pembangunan, LPPM Universitas Diponegoro tahun 2011-2013. Sejak April 2014-sekarang bergabung dengan INDEF. Email : rusli.abdulah@indef.or.id, Twitter : @rabdulah
Recent Posts
- Bagian 2 – Patehan : Pengalaman Mengikuti Global Future Fellows (GFF) 2023: Achieving Food Security Amid Global Tensions
- Pengalaman Mengikuti Global Future Fellows (GFF) 2023: Achieving Food Security Amid Global Tensions
- Mengawal Ekonomi Kurban
- Celah Ketimpangan Vaksin Gotong Royong
- Pemerintah Disarankan Buat Peta Transisi Minyak Goreng Wajib Kemasan